18 Cara hidup hemat dengan langkah mudah
Dalam hidup ini, terkadang kita tidak terlepas dari berbagai kebutuhan Yang harus kita penuhi. Dan hal itu membuat kita harus berupaya memenuhinya. Salah satu hal yang dapat kita gunakan untuk memenuhi kebutuhan dan bahkan hal ini harus ada yaitu adalah uang. Ya, uang memang selalu kita butuhkan agar dapat memenuhi kebutuhan sehari-hari. Membeli makanan, barang, dan berbagai kebutuhan lainya.
Namun, secara bertahap kita harus bisa belajar menjadi hemat dalam banyak cara. Menjadi seorang yang hemat sangat besar manfaat yang akan kita dapatkan. Saya pikir anda dapat membayangkan bagaimana jadinya jika anda hidup hemat. Anda akan dapat lebih mudah dalam memenuhi kebutuhan anda tentunya jika anda hidup hemat, maka secara otomatis kebutuhan berat anda akan berkurang menjadi kebutuhan yang praktis.
Lihat juga: 9 Cara ampuh meningkatkan percaya diri dalam hitungan detik
Dengan hemat anda bisa menabung uang yang normalnya anda gunakan sebelum menerapkan hidup hemat, bayangkan saja jika anda menabung dengan kurun waktu lama dengan tetap memegang konsep berhemat, maka anda akan banyak uang dan mudah memenuhi kebutuhan praktis anda. Untuk itu berikut ini kami sajikan kepada anda beberapa tips cara hidup hemat.
1. Menggunakan satu mobil atau kendaraan dalam satu rumah: Dalam hidup hemat setidaknya anda menggunakan satu mobil saja dalam melakukan berbagai aktivitas. Hal ini akan sangat baik untuk anda menghemat uang. Letak hemat dalam menggunakan satu mobil dalam satu rumah adalah anda tidak terlalu boros dalam mengisi bahan bakar kendaraan anda. Jadi anda bisa lebih berhemat lagi.
2. Tinggal di sebuah rumah sederhana: Bagi anda penghuni rumah yang ingin berhemat, tinggal di rumah sederhana merupakan pilihan yang tepat. Jika anda calon pembeli rumah, pilihlah rumah yang sederhana dan jangan besar-besar. Karena notabeninya rumah sederhana lebih hemat biaya untuk mengurusnya daripada rumah yang besar. Hindari juga sering tinggal atau berlibur di apartemen karena hal tersebut akan menguras dompet anda.
3. Kurangi pemakain listrik rumah anda: Sebaiknya matikan semua alat-alat yang berhubungan dengan listrik di rumah anda yang tidak sedang anda gunakan. Hal ini bertujuan untuk mengemat pulsa listrik anda sehingga tidak menguras banyak uang untuk terus membayar tagihan listrik.
4. Membawa makanan sendiri dalam bekerja: Jika anda sibuk dengan pekerjaan atau hal lainnya yang mengharuskan pulang lama. Tentu anda membutuhkan makanan di tempat tersebut. Untuk menghemat uang anda sebaiknya anda bawa makanan sendiri dari rumah daripada membeli makanan. Membawa makanan rumah juga baik untuk kesehatan anda.
5. Jangan berbelanja ke mall atau toko terlalu berlebihan: Banyak orang pergi berbelanja atau istilah kerennya adalah shopping. Hal ini menurut saya hanya dapat menghamburkan uang anda. Berbelanja ke mall melihat-lihat dengan tujuan yang tidak jelas, akhirnya anda dapat terjerumus untuk membeli sesuatu yang notabeninya tidak anda butuhkan, anda akan jadi boros. Jadi, sebaiknya anda pergi berbelanja hanya untuk mencari sesuatu yang anda butuhkan saja. Ini akan lebih baik untuk menghemat uang anda.
6. Membuat daftar belanja 30 hari: Hal ini merupakan pilihan yang tepat buat anda. Anda bisa merencanakan membeli kebutuhan anda dalam kurun waktu 30 hari. Ingat hanya membeli apa yang benar-benar anda butuhkan saja. Jadi anda membatasi diri untuk membeli sesuatu yang lain selama 30 hari sehingga tidak akan menguras dompet anda.
7. Memanfaatkan fasilitas gratis: Untuk menghemat pengeluaran anda, maka anda dapat memanfaatkan fasilitas gratis sesuai kebutuhan anda, misalnya saja membaca buku. Anda dapat melakukannya di perpustakaan daripada membeli, hal ini tentu membuat anda akan lebih hemat lagi. Contoh lainnya juga adalah penggunaan internet, anda dapat menggunakan internet di sekolah atau kampus yang tentunya gratis, daripada membeli pulsa. Jadi jika ada fasilitas gratis di sekitar anda, manfaatkanlah hal tersebut untuk berhemat.
8. Cari hiburan gratis: Jika anda sedang jenuh dan ingin hiburan, untuk berhemat, carilah hiburan gratis. Terkadang untuk bersenang-senang mencari hiburan, orang sering menghabiskan banyak biaya bahkan sampai berjuta-juta hanya untuk mendapat hiburan seperti seperti pergi ke mall, tinggal di apartemen, nonton bioskop dan lain sebagainya. Jadi untuk anda yang ingin hidup hemat, carilah hiburan gratis.
9. Olahraga hemat: Olahraga sangat penting untuk kesehatan tubuh, terkadang kita harus membayar mahal untuk menikmati fasilitas olahraga. Namun, banyak cara gratisan dan hemat untuk berolahraga, misalnya lari, push up, membuat alat olahraga sendiri dengan alat-alat yang ada di sekitar anda. Banyak alat yang dapat anda manfaatkan untuk membuat fasilitas olahraga sendiri seperti barang bekas.
10. Tetap sehat dan selalu menjaga kesehatan: Tahukah anda bahwa orang yang sehat jauh lebih hemat daripada orang yang sedang sakit. Hal ini dapat anda liat pada orang yang sakit tentu akan mengeluarkan banyak biaya untuk berobat ke dokter. Tidur di rumah sakit hanya semalam saja sangat mahal dan menguras uang anda. Jadi tetap jaga kesehatan anda dan berupaya supaya tidak terkena penyakit.
11. Menggunakan sepeda: Menggunakan sepeda untuk melakukan perjalanan jarak dekat sangat di rekomendasikan untuk anda yang ingin hidup hemat. Jadi anda tidak perlu mengisi bahan bakar lagi, selain itu bersepeda juga sekaligus olahraga yang membuat tubuh anda akan semakin segar dan bugar, juga tidak akan menimbulkan polusi udara.
12. Berjalan: Seringkali jika seseorang pergi ke tempat yang kurang dari 1 kilo menggunakan kendaraan, untuk anda seorang penghemat sebaiknya untuk pergi ke tempat yang tidak terlalu jauh dan masih bisa dilakukan dengan berjalan. Jalan kaki lah, karena itu juga akan menghemat anda. Jalan kaki juga bermanfaat membakar kalori dalam tubuh anda sehingga tubuh anda akan segar, bugar dan tetap sehat.
13. Berhenti merokok: Bagi anda yang lelaki yang ingin hidup hemat, berhenti merokok merupakan pilihan yang tepat. Bayangkan saja kalau anda masih terus merokok, berapa banyak biaya yang anda keluarkan untuk membeli rokok setiap harinya. Jika anda berhenti merokok dan uang rokok anda ditabung, maka setelah beberapa bulan uang tersebut akan menjadi banyak. Jika anda memang kesulitan berhenti, lakukanlah secara perlahan, perhari mengurangi merokok anda. Maka, lama kelamaan anda akan mudah untuk berhenti merokok.
14. Minum air putih: Seringkali kita meminum minuman seperti soda, teh, kopi, susu, dan lain-lain itu akan sedikit menguras uang kita. Jadi untuk mengurangi pengeluaran dalam hal minuman, air putih dapat menjadi alternatif anda. Air putih juga sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh.
15. Tinggal di rumah: Mungkin hal ini kedengaran kurang menyenangkan bila dilakukan seharian. Tetapi bagi saya ini sangat menyenangkan, anda dapat menggunakan waktu anda seharian untuk tinggal di rumah, hal ini bertujuan untuk menghemat biaya anda saat di luar rumah. Di rumah banyak hal menyenangkan yang dapat anda lakukan misalnya bermain game, menonton movie, beres-beres rumah, dan lain sebagainya.
16. Makan makanan murah tapi bergizi: Banyak makanan yang harganya murah akan tetapi gizinya sudah terjamin untuk kesehatan anda. Misalnya seperti sayur-sayuran dan buah-buahan. Hindari makan makanan yang mahal tetapi gizinya buruk untuk anda seperti halnya junkfood.
17. Menerapkan pola hidup sederhana: Hidup sederhana bagi orang yang ingin hemat adalah suatu keputusan yang tepat. Jika anda orang yang kaya denga gaji tinggi misalnya maka untuk berhemat hiduplah dengan sederhana seperti kelihatannya orang-orang yang biasa. Itu akan lebih baik untuk anda, dan akan lebih sedikit pengeluaran.
18. Konsisten dalam menabung: Hemat sangat identik dengan menabung, jika anda melakukannya dengan konsisten maka akan lebih baik dan banyak manfaatnya untuk anda. Selain menyimpan banyak uang, anda juga dapat melatih diri dari kebiasaan boros dan menghambur-hamburkan.
Itulah 18 cara hidup hemat dengan langkah mudah yang dapat anda terapkan. Bagaimana, apakah anda ingin hidup hemat ? saya rasa jika anda memilih hidup hemat, maka itu suatu keputusan yang tepat untuk anda. Sekian pembahasan pada kesempatan kali ini, semoga bermanfaat buat anda.
Namun, secara bertahap kita harus bisa belajar menjadi hemat dalam banyak cara. Menjadi seorang yang hemat sangat besar manfaat yang akan kita dapatkan. Saya pikir anda dapat membayangkan bagaimana jadinya jika anda hidup hemat. Anda akan dapat lebih mudah dalam memenuhi kebutuhan anda tentunya jika anda hidup hemat, maka secara otomatis kebutuhan berat anda akan berkurang menjadi kebutuhan yang praktis.
Lihat juga: 9 Cara ampuh meningkatkan percaya diri dalam hitungan detik
Dengan hemat anda bisa menabung uang yang normalnya anda gunakan sebelum menerapkan hidup hemat, bayangkan saja jika anda menabung dengan kurun waktu lama dengan tetap memegang konsep berhemat, maka anda akan banyak uang dan mudah memenuhi kebutuhan praktis anda. Untuk itu berikut ini kami sajikan kepada anda beberapa tips cara hidup hemat.
1. Menggunakan satu mobil atau kendaraan dalam satu rumah: Dalam hidup hemat setidaknya anda menggunakan satu mobil saja dalam melakukan berbagai aktivitas. Hal ini akan sangat baik untuk anda menghemat uang. Letak hemat dalam menggunakan satu mobil dalam satu rumah adalah anda tidak terlalu boros dalam mengisi bahan bakar kendaraan anda. Jadi anda bisa lebih berhemat lagi.
2. Tinggal di sebuah rumah sederhana: Bagi anda penghuni rumah yang ingin berhemat, tinggal di rumah sederhana merupakan pilihan yang tepat. Jika anda calon pembeli rumah, pilihlah rumah yang sederhana dan jangan besar-besar. Karena notabeninya rumah sederhana lebih hemat biaya untuk mengurusnya daripada rumah yang besar. Hindari juga sering tinggal atau berlibur di apartemen karena hal tersebut akan menguras dompet anda.
3. Kurangi pemakain listrik rumah anda: Sebaiknya matikan semua alat-alat yang berhubungan dengan listrik di rumah anda yang tidak sedang anda gunakan. Hal ini bertujuan untuk mengemat pulsa listrik anda sehingga tidak menguras banyak uang untuk terus membayar tagihan listrik.
4. Membawa makanan sendiri dalam bekerja: Jika anda sibuk dengan pekerjaan atau hal lainnya yang mengharuskan pulang lama. Tentu anda membutuhkan makanan di tempat tersebut. Untuk menghemat uang anda sebaiknya anda bawa makanan sendiri dari rumah daripada membeli makanan. Membawa makanan rumah juga baik untuk kesehatan anda.
5. Jangan berbelanja ke mall atau toko terlalu berlebihan: Banyak orang pergi berbelanja atau istilah kerennya adalah shopping. Hal ini menurut saya hanya dapat menghamburkan uang anda. Berbelanja ke mall melihat-lihat dengan tujuan yang tidak jelas, akhirnya anda dapat terjerumus untuk membeli sesuatu yang notabeninya tidak anda butuhkan, anda akan jadi boros. Jadi, sebaiknya anda pergi berbelanja hanya untuk mencari sesuatu yang anda butuhkan saja. Ini akan lebih baik untuk menghemat uang anda.
6. Membuat daftar belanja 30 hari: Hal ini merupakan pilihan yang tepat buat anda. Anda bisa merencanakan membeli kebutuhan anda dalam kurun waktu 30 hari. Ingat hanya membeli apa yang benar-benar anda butuhkan saja. Jadi anda membatasi diri untuk membeli sesuatu yang lain selama 30 hari sehingga tidak akan menguras dompet anda.
7. Memanfaatkan fasilitas gratis: Untuk menghemat pengeluaran anda, maka anda dapat memanfaatkan fasilitas gratis sesuai kebutuhan anda, misalnya saja membaca buku. Anda dapat melakukannya di perpustakaan daripada membeli, hal ini tentu membuat anda akan lebih hemat lagi. Contoh lainnya juga adalah penggunaan internet, anda dapat menggunakan internet di sekolah atau kampus yang tentunya gratis, daripada membeli pulsa. Jadi jika ada fasilitas gratis di sekitar anda, manfaatkanlah hal tersebut untuk berhemat.
8. Cari hiburan gratis: Jika anda sedang jenuh dan ingin hiburan, untuk berhemat, carilah hiburan gratis. Terkadang untuk bersenang-senang mencari hiburan, orang sering menghabiskan banyak biaya bahkan sampai berjuta-juta hanya untuk mendapat hiburan seperti seperti pergi ke mall, tinggal di apartemen, nonton bioskop dan lain sebagainya. Jadi untuk anda yang ingin hidup hemat, carilah hiburan gratis.
9. Olahraga hemat: Olahraga sangat penting untuk kesehatan tubuh, terkadang kita harus membayar mahal untuk menikmati fasilitas olahraga. Namun, banyak cara gratisan dan hemat untuk berolahraga, misalnya lari, push up, membuat alat olahraga sendiri dengan alat-alat yang ada di sekitar anda. Banyak alat yang dapat anda manfaatkan untuk membuat fasilitas olahraga sendiri seperti barang bekas.
10. Tetap sehat dan selalu menjaga kesehatan: Tahukah anda bahwa orang yang sehat jauh lebih hemat daripada orang yang sedang sakit. Hal ini dapat anda liat pada orang yang sakit tentu akan mengeluarkan banyak biaya untuk berobat ke dokter. Tidur di rumah sakit hanya semalam saja sangat mahal dan menguras uang anda. Jadi tetap jaga kesehatan anda dan berupaya supaya tidak terkena penyakit.
11. Menggunakan sepeda: Menggunakan sepeda untuk melakukan perjalanan jarak dekat sangat di rekomendasikan untuk anda yang ingin hidup hemat. Jadi anda tidak perlu mengisi bahan bakar lagi, selain itu bersepeda juga sekaligus olahraga yang membuat tubuh anda akan semakin segar dan bugar, juga tidak akan menimbulkan polusi udara.
12. Berjalan: Seringkali jika seseorang pergi ke tempat yang kurang dari 1 kilo menggunakan kendaraan, untuk anda seorang penghemat sebaiknya untuk pergi ke tempat yang tidak terlalu jauh dan masih bisa dilakukan dengan berjalan. Jalan kaki lah, karena itu juga akan menghemat anda. Jalan kaki juga bermanfaat membakar kalori dalam tubuh anda sehingga tubuh anda akan segar, bugar dan tetap sehat.
13. Berhenti merokok: Bagi anda yang lelaki yang ingin hidup hemat, berhenti merokok merupakan pilihan yang tepat. Bayangkan saja kalau anda masih terus merokok, berapa banyak biaya yang anda keluarkan untuk membeli rokok setiap harinya. Jika anda berhenti merokok dan uang rokok anda ditabung, maka setelah beberapa bulan uang tersebut akan menjadi banyak. Jika anda memang kesulitan berhenti, lakukanlah secara perlahan, perhari mengurangi merokok anda. Maka, lama kelamaan anda akan mudah untuk berhenti merokok.
14. Minum air putih: Seringkali kita meminum minuman seperti soda, teh, kopi, susu, dan lain-lain itu akan sedikit menguras uang kita. Jadi untuk mengurangi pengeluaran dalam hal minuman, air putih dapat menjadi alternatif anda. Air putih juga sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh.
15. Tinggal di rumah: Mungkin hal ini kedengaran kurang menyenangkan bila dilakukan seharian. Tetapi bagi saya ini sangat menyenangkan, anda dapat menggunakan waktu anda seharian untuk tinggal di rumah, hal ini bertujuan untuk menghemat biaya anda saat di luar rumah. Di rumah banyak hal menyenangkan yang dapat anda lakukan misalnya bermain game, menonton movie, beres-beres rumah, dan lain sebagainya.
16. Makan makanan murah tapi bergizi: Banyak makanan yang harganya murah akan tetapi gizinya sudah terjamin untuk kesehatan anda. Misalnya seperti sayur-sayuran dan buah-buahan. Hindari makan makanan yang mahal tetapi gizinya buruk untuk anda seperti halnya junkfood.
17. Menerapkan pola hidup sederhana: Hidup sederhana bagi orang yang ingin hemat adalah suatu keputusan yang tepat. Jika anda orang yang kaya denga gaji tinggi misalnya maka untuk berhemat hiduplah dengan sederhana seperti kelihatannya orang-orang yang biasa. Itu akan lebih baik untuk anda, dan akan lebih sedikit pengeluaran.
18. Konsisten dalam menabung: Hemat sangat identik dengan menabung, jika anda melakukannya dengan konsisten maka akan lebih baik dan banyak manfaatnya untuk anda. Selain menyimpan banyak uang, anda juga dapat melatih diri dari kebiasaan boros dan menghambur-hamburkan.
Itulah 18 cara hidup hemat dengan langkah mudah yang dapat anda terapkan. Bagaimana, apakah anda ingin hidup hemat ? saya rasa jika anda memilih hidup hemat, maka itu suatu keputusan yang tepat untuk anda. Sekian pembahasan pada kesempatan kali ini, semoga bermanfaat buat anda.
Cocok banget nih cara hidup hematnya buat ane yang kebetulan jadi anak kost hehe
BalasHapusmantap, semoga bermanfaat gan
HapusThanks infonya. Oiya ngomongin hidup hemat, ternyata keluarga kerajaan juga menerapkannya loh dalam kehidupannya. Kalo kita ga nerapin, malu dong sama mereka. Mau tau keluarga kerajaan mana yang sehari-harinya hidup hemat? Cek di sini: kebiasaan hemat keluarga kerajaan
BalasHapus